Program Studi

SARJANA TERAPAN PERPAJAKAN

VISI

“Menjadi pusat keunggulan dalam pengembangan pengetahuan dan keterampilan praktis dalam akuntansi dan perpajakan, mempersiapkan lulusan untuk menjadi profesional yang adaptif dan berdaya saing di pasar kerja global.”



MISI

  1. Menyediakan Kurikulum Berbasis Keterampilan: Mengembangkan kurikulum yang berfokus pada pengembangan keterampilan praktis dalam akuntansi dan perpajakan, yang mencakup penggunaan perangkat lunak terkini, studi kasus industri, dan pelatihan praktis.
  2. Melaksanakan program pendidikan yang memfokuskan pada akuntansi perpajakan untuk mengembangkan tenaga ahli sarjana terapan yang kompeten dalam praktik perpajakan dan memiliki keahlian yang kuat dalam akuntansi keuangan dan menghasilakan lulusan yang cerdas, terampil, serta memiliki kemampuan manajerial yang unggul, terutama dalam penerapan perpajakan internasional
  3. Meningkatkan kuantitas penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang akuntansi dan perpajakan yang bermanfaat untuk kesejahteraan masyarakat.
  4. Membangun dan meningkatan Kerjasama kepada mitra dan institusi dalam pengembangan program studi sarjana terapan akuntansi perpajakan dan mendukung mendukung keberlanjutan pemanfaatan sumber daya manusia yang trampil dalam bidang akuntansi perpajakan.